Situs Github yang menjadi tempat banyak developer dalam menyumbang keahlian coding telah resmi diakuisisi oleh Microsoft senilai $7,5 miliar. Banyak perusahaan, termasuk Microsoft dan Alphabet Inc. Google, menggunakannya untuk menyimpan kode perusahaan mereka dan untuk berkolaborasi. Bisa dikatakan bahwa GitHub adalah jejaring sosial untuk para pengembang/developer.
Walau berpindah kepemilikan, GitHub tetap mempertahankan etos para developer yang terdaftar di GitHub, yaitu: beroperasi secara independen dan tetap menjadi platform terbuka.
Informasi ini telah diterbitkan ke dalam blog Microsoft dan GitHub.
Gratis berlangganan konten Mas Andisyam via Email!
Klik "FOLLOW" jika Anda ingin mendapatkan postingan terbaru dari Mas Andisyam melalui RSS, yang akan dikirim ke email secara otomatis, dan bisa diakses melalui PC, laptop, tablet, dan smartphone Anda. Berlangganan konten Andisyam tanpa risiko, karena Anda dapat berhenti berlangganan secara cepat, dimana dan kapan saja.
This site uses cookies from Google to deliver its services, to personalise ads and to analyse traffic. Information about your use of this site is shared with Google. By using this site, you agree to its use of cookies. Blogger Cookies
Open Disqus Close Disqus